Cari Jodoh(Wali),Laku Keras di Eropa

Posted by Ibnu(dunia-klue) On Minggu, 01 Agustus 2010 12 komentar


Lagu 'Cari Jodoh' milik band Wali yang diaransemen ulang oleh penyanyi asal Republik Malta (Eropa Selatan), Fabrizio Faniello, laku keras di pasaran Eropa. Lagu tersebut mampu bertahan berminggu-minggu di tangga lagu Eropa.

Lagu 'Cari Jodoh' diaransemen ulang oleh Fabrizio dalam versi bahasa Inggris. Lagu tersebut berjudul 'I No Can Do' dan mendapatkan tempat yang bagus di telinga masyarakat Inggris khususnya.

"Iya memang kita dapat laporan kemarin sampai bertahan beberapa minggu di tangga lagu Eropa," kata manajer Wali, Aji, saat dihubungi detikhot via ponselnya, Minggu (1/8/2010).

Menurut Aji, awak personel wali tidak percaya nada lagu 'Cari Jodoh' diminati oleh orang bule. Namun Faank (vokal), Apoy (gitar), Tomie (drum), Ovie (kibot), dan Nunu (bass) bangga karyanya bisa diterima di Benua Eropa.

"Mereka baru saja bilang bangga banget. Apalagi ini karya asli musisi Indonesia yang mendapatkan tempat dan diaransemen ulang sama musisi internasional," jelasnya.
(ebi/ebi)


ini dia gan video nya :



Gimana,bangga gak sebagai orang INDONESIA?? (BINGUNG MODE:ON)
KAlau ane sikh bangga banget I LOPE.. YOU PULL.. INDONESIA ,Kuberikan sekuntum mawar merah untukmu..

SEPERTI BIASA JANGAN LUPA TINGGALKAN KOMENTAR ANDA DI SINI !!!!!!!

Artikel Yang Berhubungan



12 komentar:

free download mengatakan...

mantab bro.. sukses selalu buat wali.. membawa nama indonesia ke kancah dunia

sofilmendo mengatakan...

cari jodoh sampai eropa???mantappp gan

PIK Remaja Al-Hikmah mengatakan...

wah ternyata group band wali hebat juga yach

yudhi mengatakan...

wkwkwkwk.... entar lama lama keong racun ngetren di eropa.....

Ka Damar mengatakan...

tak kira Wali mbajak, ternyata g to

cak nun mengatakan...

wh keren bngt.....wali emank top

jual beli liberty reserve mengatakan...

salam kenal balas yah

Unknown mengatakan...

Ikut Cari Jodoh ah.....hehe, tapi d'Indonesia ajah...hehe, ini bukan cari JOdoh Wali tapi Cari Jodoh Mieny

tiwi mengatakan...

hebat...la ini br berita positif, jgn cm si ariel 'peterpen' aja yg beritanya heboh sampe luar...

Maulana Sp mengatakan...

sumpah nih,gw bangga bnget..
keren jga lagunya,kalo peterpan ada ngga sob,saya seorang sahabat peterpan nih,hahaha

AkuJagoan.com mengatakan...

haha ... aku Cinta Indonesia

Sepak Pojok mengatakan...

wkwkkwkw...wahhh baru tau saya lagunya wali go internasional...keren gan very nice

Posting Komentar

    SITE INFO

    CHAT ANTAR BLOGGER



    KLUEVERS